Membuat Singkatan Akronim pada HTML
A. Pendahuluan :
Dalam HTML terdapat tag yang dapat menjelaskan kepada pembaca atau pengunjung web tentang suatu singkatan yang ditulliskan pada web tersebut. Biasanya penjelasan singkatan tersebut muncul sebagai tool tip dalam browser, begitu kursor
didekatkan pada singkatan tersebut. Untuk membuat akronim menggunakan tag < abbr title="kepanjangan singkatan" > dan diakhiri dengan < /abbr >.
B. Script Code
Singkatan Akronim
Membuat Singkatan Akronim pada HTML
News Dot Com - Sebuah Parodi Politik
RADAR
saat ini telah banyak digunakan baik dalam bidang pertahanan maupun transportasi. Di Indonesia pun, teknologi RADAR sudah banyak digunakan oleh TNI.
C. Hasil Preview
News Dot Com - Sebuah Parodi Politik
RADAR
saat ini telah banyak digunakan baik dalam bidang pertahanan maupun transportasi. Di Indonesia pun, teknologi RADAR sudah banyak digunakan oleh TNI.
D. Kesimpulan :
Dari Script dan hasil di atas dapat diketahui bahwa bilamana kursor didekatkan pada tulisan RADAR tersebut maka akan muncul kepanjangan dari akronim RADAR tersebut.